detikNews
Menhub Pertanyakan Putusan Pilot AdamAir Landing di Batam
Menhub Jusman memuji keputusan pilot AdamAir berputar-putar selama 20 menit di atas bandara Hang Nadim, Batam. Namun dia mempertanyakan alasan si pilot yang akhirnya mendarat.
Selasa, 11 Mar 2008 13:10 WIB







































