detikNews
Narkoba Senilai Rp 51 M Disita Polda Metro Selama 2 Bulan
Direktorat Reserse Narkoba Polda Metro Jaya berhasil mengamankan barang bukti narkoba senilai Rp 21 miliar. Barang haram tersebut merupakan pengungkapan selama September-November 2014.
Kamis, 13 Nov 2014 22:48 WIB







































