Sepakbola
Bukit Jalil Hadirkan Tantangan Baru untuk Timnas
Di tangan Alfred Riedl, timnas Indonesia punya rekor oke. Tapi karena catatan bagus itu ditorehkan di markas sendiri, lawatan ke Malaysia pun menyajikan tantangan baru.
Kamis, 23 Des 2010 09:56 WIB







































