detikNews
Polisi Tetapkan 3 Tersangka Kasus Penyelundupan Mobil Mewah di Batam
Mabes Polri menetapkan 3 tersangka kasus penyelundupan mobil mewah di Batam. Para tersangka dijerat pasal pemalsuan dokumen dan menyalahi izin bea cukai.
Kamis, 21 Okt 2010 19:41 WIB







































