detikOto
BMW Bintang Film Mission Impossible
Promosi bisa dari mana saja, termasuk menjadi bintang film layaknya mobil-mobil Chevrolet di film Transformers. Kini BMW pun mengambil kesempatan tersebut dengan menempatkan mobil mereka di film.
Sabtu, 02 Jul 2011 17:59 WIB







































