Menko Polhukam Mahfud Md menyerahkan persoalan Asabri (Persero) ke Polri. Dia mengatakan, untuk urusan benar atau salah akan menyerahkannya ke mekanisme hukum.
Gesekan antara anggota Polri dan TNI terjadi di Tapanuli Utara (Taput), Sumatera Utara (Sumut). Dua jenderal turun tangan menyelesaikan persoalan yang terjadi.
Instruksi Presiden Joko Widodo (Jokowi) agar TNI dan Polri terjun berpatroli mendisiplinkan warga di masa pandemi virus corona baru (COVID-19) berbuah kritik.