detikFinance
Gita Wirjawan Siap Hadapi Protes AS di WTO Soal Pengetatan Impor Hortikultura
Menteri Perdagangan Gita Wirjawan mengaku sudah mengetahui terkait aduan pemerintah Amerika Serikat (AS) ke WTO soal pengetatan impor produk hortikultura.
Jumat, 11 Jan 2013 14:02 WIB







































