Kekayaan bumbu khas Indonesia menjadikan aneka hidangannya punya rasa enak. Tak heran kalau restoran Indonesia tersebar di banyak negara, termasuk London.
Makan di bandara tak selalu mahal. Banyak tempat makan enak di dalam area bandara dan sekitarnya yang jadi tempat makan langganan para pilot hingga pramugari.