detikNews
Pemkab Siapkan 6 Tempat Relokasi Korban Longsor Cilawu Garut
Pemerintah Kabupaten Garut menyiapkan 6 tempat relokasi bagi penyintas bencana longsor yang terjadi di Cilawu. Tempat relokasi itu akan dikaji terlebih dahulu.
Kamis, 25 Feb 2021 10:20 WIB