Djarot Saiful Hidayat menyindir Akhyar Nasution yang bergabung dengan Demokrat. Akhyar 'meninggalkan' PDIP lantaran tak dapat rekomendasi maju Pilwalkot Medan.
"PD berharap PKS (tunjuk) Salman Alfarisi lah, karena dia sudah pengalaman, Wakil Ketua DPRD Provinsi Sumut," kata Plt Ketua PD Sumut, Herri Zulkarnain.
11 Pimpinan parpol di Jember sepakat mengusulkan ke DPP partai masing-masing agar mengusung satu paslon Bupati-Wakil Bupati pada Pilkada Jember. Apa alasannya?
DPD PKS Solo menyatakan oposisi pasangan Gibran-Teguh di Pilkada Solo. Namun Sekretaris F-PKS di DPRD Solo tampil berbaju khas tim Gibran di sidang paripurna.
Sekretaris Fraksi PKS Solo akhirnya dicopot gegara aksinya memakai baju yang motifnya identik dengan dukungan pada Gibran Rakabuming Raka di Pilkada Solo.