detikOto
Pajak Naik, Penjualan Ducati Sempat Lesu
Produsen asal Italia Ducati akhirnya benar-benar merasakan dampak akibat kenaikan PPnBM (Pajak Penjualan atas Barang Mewah) di Indonesia. Motor sport ini sempat mengalami penurunan penjualan sampai 40 persen.
Jumat, 20 Jun 2014 11:34 WIB







































