detikFood
Hidangan Sunda Lesehan, Raos Pisan!
Mencari rumah makan bermenu hidangan Sunda di Jakarta memang tak sulit. Namun tak banyak juga yang menawarkan kenikmatan hidangan sekaligus tempat bersantap yang menyenangkan bagi seluruh keluarga di akhir pekan. Tapi rumah makan yang satu ini beda, hmm.. apa sih bedanya?
Minggu, 19 Apr 2009 13:21 WIB







































