Persela Diizinkan, Kota Lain Belum Tentu
Angin segar menghinggapi sepakbola Jawa Timur setelah Polda Jatim memberi lampu hijau bagi pertandingan Persela Lamongan. Namun di tempat lain belum tentu.
Selasa, 21 Apr 2009 08:49 WIB







































