detikNews
Wakapolri: Ada Dugaan Perdagangan Manusia dan Pencurian Ikan di Benjina
Wakapolri Komjen Badrodin memastikan saat ini Polri sudah mengusut dugaan pidana di Pelabuhan Benjina, Kepulauan Aru, Maluku. Fokusnya pada dugaan perdagangan manusia dan pencurian ikan.
Senin, 13 Apr 2015 17:05 WIB







































