Wacana penutupan Taman Nasional (TN) Komodo di NTT terus jadi perdebatan. Kini, masyarakat di Desa Komodo yang angkat suara dan tegas menolak penutupan.
Selain wacana penutupan TN Komodo selama setahun, wacana kenaikan tiket masuk juga jadi buah bibir. Bahas tarif ini, KLHK akan libatkan stakeholder lain.