detikNews
Priyo Sebut Banyak Pengurus Parpol Koalisi Prabowo Belum Masuk DPT
Sekjen Partai Berkarya Priyo Budi Santoso menyebut banyak nama dari pihaknya yang belum masuk dalam daftar pemilih tetap (DPT).
Senin, 17 Sep 2018 20:39 WIB







































