detikHot
Atalarik Syah dan Tsania Marwa Berawal dari Cinlok Berakhir di Pelaminan
Kisah cinta pesinetron Atalarik Syah dan Tsania Marwa berawal saat mereka bermain dalam satu judul sinetron. Hingga akhirnya benih-benih cinta menuntun mereka untuk berikrar sehidup-semati sebagai suami-istri.
Rabu, 21 Des 2011 20:55 WIB







































