detikSport
Venus Lolos, Unggulan Lain Menyusul
Untuk kali pertama dalam tiga tahun terakhir, Venus Williams lolos ke babak kedua Australia Terbuka setelah menundukkan Yan Zi. Langkah Venus diikuti petenis putri unggulan lainnya.
Selasa, 15 Jan 2008 19:27 WIB







































