Cenayang Inggris, Nicolas Aujula, meramalkan petualangan Tiga Singa di Euro 2024. Inggris disebutnya mengalahkan Belanda di semifinal, tapi tetap gagal juara.
Prancis kurang diunggulkan melawan Spanyol di semifinal Euro 2024. Eks kiper Prancis Joel Bats meyakini, Kylian Mbappe cs punya peluang cukup untuk menang.