detikFinance
Industri Pengolahan Jadi Penyetor Pajak Terbesar
Industri pengolahan menduduki posisi pertama dalam menyumbangkan pajak sepanjang semester I-2010, yaitu sebesar Rp 95,86 triliun.
Jumat, 02 Jul 2010 17:08 WIB







































