detikNews
Wujudkan Kesetaraan Gender, Pemkot Tangsel Raih Penghargaan KPPPA
Penghargaan ini menjadi bentuk pengakuan atas komitmen dan peran para pimpinan pemerintah daerah dalam upaya mewujudkan kesetaraan dan keadilan gender.
Kamis, 23 Sep 2021 20:54 WIB







































