detikTravel
Bali Buka Pintu Untuk Turis Asing Bulan September
Bali akan mulai membuka tempat wisata. Pekan ini untuk masyarakat lokal, wisatawan domestik pada 31 Juli sedangkan turis asing akan dibuka pada awal September.
Selasa, 07 Jul 2020 17:15 WIB