Raffi Ahmad menceritakan alasan sempat tertahan lama di kantor Imigrasi Amerika Serikat. Raffi dan Nagita sempat dipertanyakan karena membawa uang tunai banyak.
Raffi Ahmad yang kerap disapa sebagai 'Sultan Andara' sempat tertahan lama di imigrasi Amerika Serikat. Penyebabnya, karena membawa uang tunai yang banyak.