detikNews
Foke Beri Santunan Rp 10 Juta Untuk Korban Meninggal Kebakaran Tambora
Gubernur DKI Jakarta Fauzi Bowo memberi santunan masing-masing 10 juta rupiah kepada korban meninggal dan bahan material bangunan untuk koban kebakaran di Tambora, Jakarta Barat. Pemberian santunan tersebut dilakukan dengan simbolis.
Minggu, 29 Jul 2012 21:07 WIB







































