Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) akan memulai vaksinasi polio di Gaza mulai 1 September. Vaksinasi ini akan menggunakan Vaksin Polio Oral Tipe 2 (nOPV2).
Israel dan kelompok militan Palestina Hamas sepakat untuk gencatan senjata selama tujuh hari. Kebijakan tersebut diambil untuk program vaksinasi polio di Gaza.
Kemenkes dan WHO memprioritaskan vaksinasi mpox untuk kelompok yang memiliki risiko tinggi. Kenapa tidak dilakukan massal seperti pada COVID-19? Ini alasannya.