PICA Fest akan berlangsung selama empat hari mulai 24-27 Juli 2025. Pengunjung didorong membawa tumbler sendri untuk menekan peredaran kemasan plastik.
Studio Blade Made mengubah turbin angin bekas menjadi rumah mini bernama Nestle. Desain interior sederhana dan ramah lingkungan, dilengkapi panel surya.