detikTravel
Santainya Turis Ini Vaping di Penerbangan, Langsung Ditangkap Saat Mendarat
Tiga turis nakal berulah di tengah penerbangan Nok Air. Mereka dengan santai menghirup rokok elektrik atau vape, padahal itu jelas dilarang.
Sabtu, 11 Jan 2025 11:10 WIB