Cagub Jakarta Pramono Anung mengumumkan Cak Lontong sebagai Ketua Tim Pemenangannya. Dua pemeran serial Si Doel juga turut masuk tim pemenangan Pramono-Rano.
Pasangan Pramono-Rano mengumumkan tim pemenangan Pilkada Jakarta. Pemeran serial Si Doel, Cornelia Agatha dan Maudy Koesnaedy, diumumkan tergabung dalam tim.
Kepala Rombongan bakal Cawagub DKI Rano Karno, Beno Muhammad Ibnu, mengaku mendengar informasi ada gerakan 'tusuk tiga pasangan calon' di Pilkada Jakarta.
Kepala Rombongan Rano Karno, Beno Muhammad Ibnu, menyinggung ada paslon yang ingin buat Jakarta jadi Bandung. RK merespons jika ada hal baik bisa digunakan.