Okupansi hotel di Jakarta turun drastis, Kemenpar berupaya perbaiki dengan inovasi dan strategi baru. PHK mulai terjadi akibat pengetatan anggaran pemerintah.
Pelaku usaha mendesak pembukaan penerbangan internasional di Bandara Ahmad Yani Semarang. DPMPTSP Jateng optimis ini akan dorong investasi dan perekonomian.
KIS PBI yang sudah tidak aktif bisa diaktifkan lagi, asalkan peserta mampu mengikuti prosedur sesuai dalam Permensos Nomor 21 Tahun 2019. Begini penjelasannya.