detikJabar
Kala ODGJ Diajak Membatik hingga Mengolah Sampah di Tambakbaya Kuningan
Desa Tambakbaya di Kuningan memberdayakan penyandang disabilitas mental melalui pengolahan sampah, pembuatan pupuk kompos, dan membatik sebagai terapi.
10 menit yang lalu







































