detikSumut
Sejumlah Barang Terlarang Ditemukan saat Rutan Kelas 1 Medan Dirazia
Tim Keamanan Ditjenpas Sumut bersama TNI/Polri melakukan razia di Rutan Tanjung Gusta, Medan. Ditemukan handphone dan kompor gas portabel saat razia tersebut.
Minggu, 20 Apr 2025 09:49 WIB