Kabar gembira untuk para penggemar Rex Orange County. Konser musisi asal Inggris itu di Jakarta jadi dua hari. Yakni pada tanggal 14 dan 15 Oktober 2023.
Malam puncak Grammy Awards 2024 akan digelar pada 4 Februari waktu Amerika Serikat atau 5 Februari 2024 WIB. Berikut daftar lengkap nominasi Grammy Awards 2024: