detikNews
Kolonel Priyanto Sesali Perbuatannya: Kami Sudah Merusak Institusi TNI
Kolonel Priyanto mengaku menyesali perbuatannya pada kasus pembunuhan sejoli Handi dan Salsabila di Nagreg. Priyanto mengaku perbuatannya merusak institusi TNI.
Selasa, 10 Mei 2022 13:40 WIB