detikFinance
Trump Ngamuk ke BRICS Ancam Tarif 10%, Menperin Yakin RI Nggak Kena
Agus menilai, pemerintah AS tidak akan mengenakan tarif tersebut kepada Indonesia. Hal ini dikarenakan Indonesia merupakan negara yang cukup penting bagi AS.
Senin, 07 Jul 2025 15:43 WIB