Sepakbola
Patrick Kluivert: Sepakbola Hidup di Indonesia!
Patrick Kluivert sudah menjejakkan kaki di Indonesia untuk memulai tugas menjadi pelatih Timnas. Meneer Belanda itu menyebut sepakbola hidup di Bumi Pertiwi.
Selasa, 14 Jan 2025 17:00 WIB