Spanyol akan bergabung dengan Italia dalam mengirimkan kapal perang untuk melindungi armada kapal internasional yang berupaya mengirimkan bantuan ke Gaza.
Italia mengirim kapal perang untuk membantu perahu yang bawa bantuan ke Gaza. Ini setelah awak Global Sumud Flotilla mengatakan Israel menyerang perahu mereka.
PM Spanyol Pedro Sanchez mengatakan akan mengirimkan kapal perang untuk melindungi armada kapal internasional yang berupaya mengirimkan bantuan ke Gaza.
Perahu karet pengungsi Sudan terbakar di pantai Libya, menewaskan 50 orang. IOM melaporkan 24 selamat, sementara Libya jadi jalur utama migran ke Eropa.
Bagaimana misi kemanusiaan menuju Jalur Gaza berpengaruh secara politis? Ini misi-misi yang mencoba menembus blokade laut yang ditegakkan Israel sejak 2010.