Pelaksana tugas Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) menceritakan pengalamannya soal pernikahan yang dilakukannya dengan terburu-buru. Ahok mengungkapkan dirinya meminang Veronica Tan pada 1997 lalu, karena terdorong kondisi kesehatan ayahnya.
Wakil Gubernur DKI Jakarta Basuki T. Purnama menjadi pembicara di depan mahasiswa baru Universitas Trisakti angkatan 2013. Pria yang akrab disapa Ahok itu berkisah mengenai pengalamannya ketika menjadi mahasiswa.