detikSumut
Anak SD Penjual Kipang Disiram Air Panas di Medan, Pelaku Pekerja Warung Mie Aceh
Seorang anak SD, penjual kue kipang, jadi korban penyiraman air panas oleh pekerja warung mie Aceh di Kota Medan. Kasus ini sudah dilaporkan ke polisi.
Jumat, 09 Feb 2024 16:02 WIB