Polisi mengatakan terdapat dua korban luka dalam proses penanganan kebakaran gedung Terra Drone. Salah satunya Kapolsek Kemayoran Kompol Agung Adriansyah.
Kecelakaan kerja di Sukabumi melibatkan dua buruh bangunan. Tembok fondasi ambruk, satu korban berhasil diselamatkan, satu lagi dievakuasi setelah kesulitan.
Daihatsu Ayla Listrik semakin dekat hadir di Indonesia. PT Astra Daihatsu Motor menunjukkan komitmen untuk kendaraan nonemisi dalam acara produksi 9 juta unit.