Sepakbola
Skuat Denmark Sewa Jet Pribadi agar Beknya Bisa Temui Putrinya yang Baru Lahir
Aksi solidaritas diperlihatkan skuat Denmark. Mereka patungan menyewa jet pribadi agar bek Jonas Knudsen bisa pulang demi melihat putrinya yang baru lahir.
Kamis, 21 Jun 2018 23:36 WIB







































