Pelatih Inter Miami, Javier Mascherano, kesal dengan sanksi yang diberikan MLS kepada Lionel Messi. LM10 dihukum larangan bertanding kontra FC Cincinnati.
Inter Miami tak berdaya melawan Paris Saint-Germain. Bintang Inter Miami, Jordi Alba, berkukuh timnya sudah memenuhi ekspektasi di Piala Dunia Antarklub 2025.