Masjid Istiqlal luncurkan Istiqlal EV Community, komunitas kendaraan listrik pertama di Indonesia. Hal ini untuk mendukung lingkungan dan ekonomi hijau.
Bukan hanya mobil listrik, untuk mencapai netralitas karbon banyak teknologi kendaraan yang bisa dimanfaatkan. Salah satunya mobil dengan bahan bakar biometana.