Penyanyi Betrand Peto, 19 tahun, mengaku punya crush namun memilih fokus pada pendidikan dan karier. Sarwendah, ibu sambungnya, mendukung keputusan tersebut.
Drama perceraian Ruben Onsu dan Sarwendah memunculkan pertanyaan tentang nasib Betrand Peto. Onyo dianggap cukup dewasa untuk menentukan pilihannya sendiri.