detikTravel
Catat! Ini 3 Agenda Wisata Akhir Pekan di Banyuwangi
Sukses mengangkat Rujak Soto, Pemkab Banyuwangi kembali mengangkat makanan khasnya dalam sebuah festival kuliner. Tahun ini giliran Festival Sego Tempong yang akan digelar pada Sabtu, 28 Maret di Taman Blambangan Banyuwangi.
Jumat, 27 Mar 2015 19:25 WIB







































