detikSulsel
Pusaran Korupsi di KONI Makassar: 3 Pengurus-2 Orang dari EO Kini Tersangka
Kejaksaan Negeri Makassar menetapkan 5 tersangka dalam kasus korupsi dana hibah KONI, termasuk 2 orang dari event organizer.
Minggu, 16 Feb 2025 07:30 WIB