Chelsea mengalami kekalahan ketiga meski unggul, termasuk saat melawan Aston Villa. Pelatih Maresca bingung mengapa timnya sulit mempertahankan keunggulan.
Liverpool melepas pelatih spesialis bola mati Aaron Briggs dari jabatannya. Buruknya rekor kebobolan The Reds dari set-piece diyakini jadi penyebabnya.
Manajer Chelsea Enzo Maresca frustrasi dengan kebiasaan buruk timnya yang suka membuang keunggulan. Ia sampai kesulitan menjelaskan alasan kenapa ini terjadi.