Pada 30 September 2022, sebagian dari empat wilayah yakni Donetsk, Luhansk, Kherson dan Zaporizhzhia, secara resmi dimasukkan ke dalam Rusia setelah referendum.
Rusia mengatakan pihaknya mengusir dua diplomat AS. Diplomat AS tersebut dituduh bekerja dengan warga negara Rusia yang juga bekerja sama dengan negara asing.
Rusia mengklaim Partai Rusia Bersatu, yang mendukung Presiden Vladimir Putin, memenangkan pemilu lokal di empat wilayah Ukraina yang dianeksasi oleh Moskow.