detikTravel
Penumpang Gendut Bayar Lebih Mahal Kalau Naik Maskapai Ini
Meski terdengar tak adil, sebuah maskapai asal Polynesia nyatanya memberlakukan biaya tambahan untuk penumpang gemuk. Ada beberapa alasan mereka mengeluarkan peraturan tersebut.
Selasa, 02 Apr 2013 12:48 WIB







































