detikOto
Marc Marquez Diyakini Bisa Kejar Rekor Valentino Rossi
Marc Marquez diyakini bisa mengejar rekor gelar juara MotoGP sang legenda balap Valentino Rossi. Saat ini Marquez hanya berjarak satu gelar dari Rossi.
Rabu, 02 Okt 2024 10:05 WIB