Bagaimana 'perjalanan' kelapa sebelum dinikmati? Buah tropis ini dipetik oleh pemetik kelapa yang panjat pohon 25 meter. Begini kisah pemetik kelapa di India.
Taman buaya di Chennai yang menjadi salah satu objek wisata India terancam kehabisan dana segar karena virus Corona. Diprediksi bertahan empat bulan lagi.
Dua pengemudi ambulans menuai pujian setelah memulangkan jenazah seorang pria ke kota kelahirannya untuk dimakamkan keluarga dengan menempuh jarak 3.300 km.
Toyota akhirnya merilis hatchback terbarunya bernama Glanza. Glanza mengusung platform yang sama dengan Suzuki Baleno hatchback itu dijual Rp 148 jutaan.
Rupiah menyentuh level terendahnya sejak 20 tahun terakhir setelah menembus Rp 14.777. Bagaimana perbandingannya saat 20 tahun yang lalu, tepatnya krisis 1998?